Detail Paket :
Harga : Rp. 15.990.000
Pesawat : Malaysia Airlines
Kota Keberangkatan : Kota Jakarta Pusat
Keberangkatan Minimal 20 Pax (Didampingi 1 Tour Leader)
Pendaftaran Deposit Rp. 7.000.000 (First Come First Serve)
Pelunasan 28 hari sebelum keberangkatan (PEAK SEASON RULES)
INFANT FLAT RATE : Rp 3,500,000 (MALAYSIA AIRLINES)
Tidak ada refund untuk peserta tour yang ditolak oleh imigrasi setempat.
*Peserta tour diatas umur 18 Tahun wajib sudah di vaksin booster ketiga tanpa batas waktu.
City Tour :
7D SPECIAL END YEAR 2 COUNTRIES (VIETNAM – THAILAND)
SAIGON-BANGKOK-PATTAYA
by Malaysia Airlines *Premium Airlines*
HIGHLIGHT: CU CHI TUNNEL, BEN THANH MARLET, MEKONG DELTA, JODD FAIR, NONGNOOCH VILLAGE, TUKTUK EXPERIENCE, CHAO PHRAYA, PATTAYA, ICON SIAM
Hari 01: JAKARTA – SAIGON (Meals on Board, Makan Siang, Makan Malam)
CGK (04.25) – KUL (07.30) MH 726 & KUL (08.55) – SGN (10.00) MH 750
Pagi ini kita berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta terminal 3 Ultimate untuk berangkat menuju ke Saigon dengan Malaysia Airlines. Setiba di Bandara Tan Son Nhat, Saigon, kita disambut oleh Guide berbahasa Indonesia yang ramah, Setelah itu kita akan mengunjungi Buu Long Pagoda yang memadukan arsitektur yang megah dengan keindahan alam. Setelahnya kita akan mengunjungi China Town. Selesai dari China town kita akan langsung menuju ke hotel untuk Check-in dan istirahat.
Bermalam di Nicecy Boutique Hotel***/similar
Hari 02: SAIGON – CU CHI TUNNEL – SAIGON HALF DAY SIGHT SEEING (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)
Setelah arapan pagi di hotel. Kita akan diajak ke Cu Chi Tunnel tempat bersejarah yang merupakan terowongan bawah tanah
yang digunakan untuk persembunyian tentara Vietnam pada masa perang Vietnam melawan Amerika. Setelahnya kita akan melakukan perjalan kembali ke kota Ho Chi Minh, dan akan Mengujungi Notre Dame Cathedral yaitu sebuah gereja yang dibangun di tengah kota Ho Chi Minh yang sudah berusia ratusan tahun serta memiliki 2 Bell Tower dengan tinggi mencapai 58 meter, Old Post Office, The People’s Committee Hall, French Opera House dan Ben Thanh Market. Check-in Hotel dan Istirahat.
Bermalam di Nicecy Boutique Hotel***/similar
Hari 03: HO CHI MINH – MEKONG DELTA TOUR – SAIGON (Makan Pagi, Siang, Malam)
Setelah sarapan pagi di hotel. Hari ini kita akan menuju kota My Tho untuk melakukan Cruise Tour di Sungai Mekong dan akan mengunjungi 4 pulau kecil menggunakan sampan yaitu pulau Dragon, Unicorn, Turtle, Phoenix yang memiliki keunikan di masing masing pulaunya dan melewati Rach Mieu bridge. Setelah itu kita akan mengunjungi An Hoa Island di sini kita dapat mengunjungi tempat pembuatan permen kelapa setelahnya kita akan beristirahat di Farm House dan bersantai sambil menikmati pemandangan dan musik traditional dari masyarakat sekitar. Kemudian kita akan kembali ke kota My Tho. Check-in Hotel dan Istirahat.
Bermalam di Nicecy Boutique Hotel***/similar
Hari 04: SAIGON - BANGKOK (Makan Pagi, Siang)
INTERNATIONAL FLIGHT
Setelah arapan pagi di hotel. Kita akan diantar ke bandara untuk melanjutkan perjalanan ke Thailand, setibanya di Bangkok kita akan makan malam di local resto kemudian akan berkunjung ke Jodd Fair Night Market. Kemudian kita akan check-in hotel & istirahat
Bermalam di Thomson Huammark Hotel ***/similar
Hari 05: BANGKOK - PATTAYA (Makan Pagi, Siang, Malam)
Setelah sarapan pagi. Kita akan menuju Pattaya dengan perjalanan selama 2 jam. Setibanya di Pattaya kita akan mengunjungi Honey bee farm, dan berkunjung ke Great and Grand Sweet Destination dilanjutkan menuju Nongnooch Village dimana kita dapat menyasikan kebudayaan khas Thailand dan Elephant Show. Santap siang. Kemudian kita akan melanjutkan perjalanan menuju Laser Buddha Hill, dan juga mengunjungi Erawadee Herb Shop kemudian kita akan ke Hard rock Merchandise & Pantai Pattaya, disini kita dapat menyaksikan Cabaret Show (Optional). Check-in hotel dan bermalam di Pattaya.
Bermalam di Baron Beach Pattya Hotel ***/similar
Hari 06: PATTAYA – BANGKOK (Makan Pagi, Siang, Malam)
Setelah sarapan pagi, kita akan mengunjungi Gem’s Gallery. Kemudian menuju kembali ke Bangkok dan berbelanja di Dried Food. Santap siang di restoran lokal selanjutnya kita akan mengunjungi Platinum Fashion Mall, The Grand Palace (Photostop) incld Tuk Tuk Experience. Setelah itu kita akan menuju ke Chao Phraya River yang merupakan sungai utama di Thailand dengan panjang sekitar 372 kilometer dan menyebar ke seluruh daratan Thailand disini kita juga dapat berkunjung ke Wat Arun (Temple of The Dawn) yang terletak di tepi barat sungai Chao Phraya, kemudian mengunjungi Icon siam Mall & Sook Siam Floating Market, kemudian check-in hotel dan bermalam di Bangkok.
Bermalam di Thomson Huammark Hotel ***/similar
Hari 07: BANGKOK - JAKARTA (Makan Pagi)
BKK (17.05) – KUL (20.25) MH783 & KUL (22.20) – CGK (23.30) MH727
Sarapan pagi di hotel, kita akan diantarkan ke Bandara untuk melakukan perjalanan pulang kembali ke Jakarta. Sampai jumpa di tour selanjutnya bersama kami.